Kamis, 08 September 2016

Cara Menetaskan Telur Jangkrik Paling Mudah

Cara Penetasan Telur Jangkrik sebenarnya sangatlah mudah tidak memerlukan perlakuan khusus seperti menetaskan telur ayam atau bebek dan unggas lainya. Inilah mudahnya Budidaya Ternak Jangkrik.




Mengapa Menetaskan Telur Jangkrik dikatakan mudah?

Karena meskipun kita biarkan saja atau kita buang sekalipun telur jangkrik akan menetas dengan sendirinya. Berbeda dengan telur ayam yang harus dierami atau dibuatkan mesin penetas telur khusus yang diatur sesuai kondisi saat dierami agar dapat memproses telur hingga menetas hingga 100%. Untuk Menetaskan Telur Jangkik ada beberapa metode yang bisa dipakai seperti menggunakan media kain, pasir, koran, kardus, dan kelaras/daun pisang kering. Karena Telur Jangkrik dapat menetas secara alami maka yang perlu dilakukan adalah membuat agar kondisi tempat pemeliharaan seperti layaknya di alam bebas. Mulai dari suhu kelembaban dan gelap terang harus benar-benar diperhatikan. Jadi baik penetasan secara tradisional ataupun modern yang menentukan kesuksesan adalah bagaimana anda mengatur usaha Budidaya Jangkrik dari awal mulai Beternak Jangkrik.

Sebelum anda Menetaskan Telur Jangkrik sebaiknya belilah Telur Jangkrik dari kami terlebih dahulu, agar panduan dalam Menetaskan Telur Jangkrik yang kami berikan ini dapat dipraktekan secara maksimal dan telur jangkrik dapat menetas mendekati 99%.

Gunakanlah metode terbaik untuk Cara Menetaskan Telur Jangkrik Paling Mudah agar dapat meringankan tenaga dalam proses memelihara jangkrik. Selanjutnya Makanan Jangkrik apa yang dipakai jika Telur Jangkrik sudah menetas? Makanan yang paling umum adalah berupa voor ayam 511 dari Phokpan yang dihaluskan. Selengkapnya pelajari Makanan Jangkrik Yang Bagus Untuk mempercepat perumbuhan dan kuat daya tahan tubuh. 

JUAL TELUR JANGKRIK ALAM/SLIRING/MADU Dan JANGKRIK KALUNG/GENGGONG



CARA PEMESANAN DAN CARA PEMBAYARAN :
Pesan SMS/Telpn : 0858.2308.4042 / PIN BBM 7BDEDC09
Format SMS : Nama # Alamat Lengkap + Kode Pos # No Hp # Jumlah Pesanan # Nama Barang

1. Format SMS/BBM : Nama#Alamat Lengkap#No Hp anda # Jumlah Pesanan # Nama Barang
2. Tunggu balasan dari kami yang berisi total biaya dari pesanan anda (termasuk ongkos kirim).
3. Silahkan lakukan pembayaran melalui rekening bank BRI, BCA, BNI dan MANDIRI yang kami kirim melalui SMS, kemudian jika sudah melalukan pembayaran silahkan balas dengan sms konfirmasi pembayaran anda dengan format dibawah ini :
[ SUDAH TRANSFER : JUMLAH TRANSFER#NAMA BANK TUJUAN#NAMA #ALAMAT LENGKAP#NO HP ANDA#JUMLAH PESANAN#JENIS JANGKRIK]
CONTOH : [ SUDAH TRANSFER: RP 650.704#MANDIRI#KIKI ANDRIANI#JL BEDJO NO 11 GEMARANG MADIUN JAWA TIMUR#0858.2308.4042#2kg#telur jangkrik alam]
4. Tranfer pembayaran yang masuk sebelum jam 10 siang, barang akan kami kirim hari itu juga, jika diatas jam 10 siang kami akan kirim pesanan di hari berikutnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar